Tempat Jual Beli Uang Kuno Terdekat di Indonesia

Jarvis Kuproy

Tempat Jual Beli Uang Kuno Terdekat di Indonesia

Siagapmk.id – Pastinya kamu pernah mendengar informasi bahwa uang kuno bisa dihargai sampai dengan ratusan juta oleh kolektor. Sehingga hari ini kamu penasaran ingin mengetahui dimana tempat jual beli uang kuno terdekat di kota tempat tinggalmu saat ini.

Sebelum kamu menjual uang kuno ada beberap hal yang perlu kamu perhatikan, seperti mengetahui cara jualnya dan siapa saja kolektor uang kuno yang mau membelinya. Karena uang kuno termasuk sebagai barang anti atau barang koleksi sehingga cara jualnya juga sama dengan barnang-barang antik dan kuno lainnya.

Baca Juga: Apakah Uang Sobek Bisa Ditukar di Bank?

Daftar Uang Kuno Dengan Harga Tinggi Yang Diminati Kolektor

Sebelum kamu mengetahui dimana tempat jual beli uang kuno terdekat di Indonesia. Kamu juga harus mengetahui beberapa uang kuno yang memiliki harga tinggi di pasar koleksi uang kuno, berikut ini daftarnya.

1. Uang Kertas Rp 500 Tahun 92

Uang kertas Rp 500 yang diterbitkan di tahun 1992 yang memiliki gambar dengan ciri khas orang utan memiliki minat yang cukup tinggi di kalangan kolektor. Uang kertas keluaran tahu 1992 ini sudah ditarik peredarannya sejak tahun 2006 yang lalu. Untuk harga uang Rp 500 dengan gambar orang utan dihargai mulai dari Rp 5000 sampai jutaan per lembar.

2. Uang Koin Rp 25 Keluaran Tahun 1992

Selain itu, ada juga uang kuno Rp 25 yang diterbitkan di tahun 1992 dengan bentuk koin juga memiliki minat yang tinggi di kalangan kolektor. Untuk harga dari uang kuno ini juga bisa dijual dengan harga ribuan sampai jutaan per koin.

3. Uang Koin Rp 50 Keluran Tahun 1971

Jika kamu memiliki uang koin Rp 50 yang diterbitkan tahun 1971 dengan gambar burung cendrawasih. Kamu juga bisa menjualknya ke kolektor dengan harga yang cukup tinggi perkepingnya.

4. Uang Koin Rp 100 Kelauran Tahun 1978

Uang koin Rp 100 yang diterbitkan di tahun 1978 dengan gambar wayang dan rumah gadang juga memiliki minat yang tinggi. Jadi jika kamu memilikinya kamu bisa tawarkan ke kolektor uang kuno.

5. Uang Koin Rp 1000 Keluaran Tahun 1993

Jika kamu memiliki uang koin Rp 1000 yang diterbitkan di tahun 1993 dengan ciri khas gambar kelapa sawit. Maka kamu juga bisa menawarkan ke kolektor dengan harga yang cukup tinggi loh!

Selain beberapa uang kuno di atas, masih ada beberapa daftar uang kuno lainnya yang banyak diburu kolektor seperti :

  • Uang Koin Rp 200  tahun 1945-1970
  • Uang Koin Rp 250 dengan gambar burung garuda dan parung Manjusri
  • Uang Koin Rp 500 dengan gambar burung garuda dan penari wayang
  • Uang Koin Rp 1000 dengan gambar burung garuda dan Jenderal Soedirman
  • Uang Koin Rp 2000
  • Uang Koin Rp 5000
  • Uang Koin Rp 10.000

Baca Juga: Cara Menukarkan Uang di Money Changer

Dimana Tempat Jual Beli Uang Kuno Terdekat?

Setelah kamu mengetahui beberapa daftar uang kuno dengan harga tinggi yang banyak dikoleksi oleh kolektor. Pastinya kamu ingin mengetahui tentang dimana tempat jual beli uang kuno terdekat dari tempat tinggalmu.

1. Jual di Marketplace

Tempat jual beli uang kuno yang paling mudah diakses adalah melalui markpetplace. Kamu bisa mencari orang yang jual uang kuno di marketplace seperti Tokopedia, Shopee, Bukalapak, Lazada ataupun marketpalce lainnya.

Selain itu, jika kamu memiliki koleksi uang kuno banyak, kamu juga bisa menjualnya melalui marketplace. Untuk harga disini kamu bisa menyesuaikan harga pasaran dari uang kuno yang dijual oleh seller lainnya di marketplace.

2. Jual di Media Sosial

Selain kamu bisa menjual dan membeli uang kuno di marketplace, tempat jual beli uang kuno lainnya bisa ditemukan di media sosial. Kamu bisa membuka facebook dan mencari grup jual beli uang kuno dan bergabung di dalamnya. Atau kamu juga bisa membuka instrgram, tiktok, twitter atau media sosial lainnya untuk melakukan transaksi jual beli uang kuno.

3. Penjual Uang Kuno

Jika kamu memiliki koleksi uang kuno atuapun ingin membeli uang kuno, tempat jual beli uang kuno terdepat yang bisa kamu datangi adalah di pasar ataupun pasar barang bekas/barang antik. Biasanya di beberapa kota di Indonesia ada pasar yang menjual barang-barang bekas/barang antik. Kamu bisa mengunjunginya untuk menemukan penjual uang kuno untuk melakukan transaksi jual beli uang kuno.

4. Jual Langsung Ke Kolektor

Dibandingkan beberapa tempat jual beli uang kuno yang telah dijelaskan diatas. Jual uang kuno langsung ke kolektor tentunya akan dihargai dengan harga yang tinggi. Apalagi jika kamu memiliki uang kuno yang benar-benar langka dan susah dicari. Maka kolektor uang kuno dijamin bisa menghargai koleksi uang kuno yang kamu miliki dengan harga tinggi.

Untuk menemukan kolektor uang kuno bisa kamu temukan dengan bergabung di grup kolektor uang kuno di facebook atau media sosial lainnya. Ataupun bergabung di komunitas uang kuno atau barang anti di kota tempat tinggalmu saat ini. Biasanya di komunitas ini ada banyak kolektor barang antik yang berani membeli koleksi barang antik yang langka dengan harga tinggi termasuk uang kuno.

Akhir Kata

Jadi itulah tadi beberapa informasi tempat jual beli uang kuno yang bisa kamu pilih untuk menjual ataupun membeli uang kuno dengan mudah. Selain itu, yang perlu kamu perhatikan adalah selalu berhati-hati saat bertransaksi jual beli uang kuno dengan orang baru dikenal di internet. Agar nantinya kamu tidak terkena penipuan yang merugikanmu saat bertransaksi jual beli uang kuno.

Related Posts

Leave a Comment